Tiada
hari tanpa sajian sayur. Bukan impian, asalkan Anda bisa mengolahnya.
Mulailah dengan yang mudah, seperti Orak Arik Wortel Telur.
Bahan:
100 gram wortel, iris memanjang seperti korek api.
100 gram kol, iris tipis memanjang.
2 butir telur, kocok.
2 butir bawang merah, iris tipis.
2 siung bawang putih, iris tipis.
1 sendok teh garam.
½ sendok teh merica bubuk.
1 sendok makan minyak untuk menumis.
Cara membuat:
1. Panaskan minyak, tumis irisan bawang putih dan bawang merah hingga harum.
2. Tambahkan wortel dan kol, aduk rata.
3. Masukkan telur kocok, garam dan merica, aduk hingga semua bahan tercampur rata dan matang. Jaga jangan sampai terlalu kering.
4. Angkat dan sajikan.
Untuk 4 orang.
Bahan:
100 gram wortel, iris memanjang seperti korek api.
100 gram kol, iris tipis memanjang.
2 butir telur, kocok.
2 butir bawang merah, iris tipis.
2 siung bawang putih, iris tipis.
1 sendok teh garam.
½ sendok teh merica bubuk.
1 sendok makan minyak untuk menumis.
Cara membuat:
1. Panaskan minyak, tumis irisan bawang putih dan bawang merah hingga harum.
2. Tambahkan wortel dan kol, aduk rata.
3. Masukkan telur kocok, garam dan merica, aduk hingga semua bahan tercampur rata dan matang. Jaga jangan sampai terlalu kering.
4. Angkat dan sajikan.
Untuk 4 orang.
0 komentar:
Posting Komentar